Aparatur Pemerintah Harus Mampu Membedakan Kinerja dan Kerja

Aparatur Pemerintah Harus Mampu Membedakan Kinerja dan Kerja

Tim SAKIP Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Kunjungi Bappeda Provinsi Jawa Timur Di era reformasi birokrasi aparatur pemerintah dituntut untuk transparan dan terbuka dalam pelaksanaan tugas. Tugas… Read more »

Ironi Negeri Tanpa Daulat Pangan

Ironi Negeri Tanpa Daulat Pangan

Enam puluh sembilan tahun Indonesia merdeka, namun rakyatnya masih belum berdaulat pangan. Sementara pemerintahnya bergantung pada impor pangan. Peningkatan impor pangan justru empat kali lipat dalam kurunwaktu 10 tahun terakhir…. Read more »

Pemprov Jatim Beri Bantuan Pendidikan ke 1.150 Guru Madin

Pemprov Jatim Beri Bantuan Pendidikan ke 1.150 Guru Madin

Untuk mendukung kelancaran dan peningkatkan kualitas pendidikan pada Madrazah Diniah (Madin) di wilayah Jawa Timur, maka Pemprov. Jatim turun tangan dengan memberikan bantuan pendidikan kepada 1.150 orang guru madin di… Read more »

Raperda APBD 2014 Digedog Jadi Perda

Raperda APBD 2014 Digedog Jadi Perda

Rendahnya Anggaran untuk Pertanian Mengindikasikan Pembangunan Sektor Pertanian Masih Terpinggirkan. Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) mengenai Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jawa Timur 2014 akhirnya digedog menjadi Peraturan… Read more »

Akhmad Sukardi: Birokrasi Butuh Cerdas

Akhmad Sukardi: Birokrasi Butuh Cerdas

Pejabat eselon II mempunyai peranan yang menentukan dalam menetapkan kebijakan strategis instansi dan bisa menjadi pemimpin bagi bawahannya. Selain itu pejabat eselon II juga dituntut untuk mampu memberikan arah dan… Read more »

Pelaksanaan Administrasi SKPD Disorot Gubernur

Pelaksanaan Administrasi SKPD Disorot Gubernur

Gubernur Jawa Timur, Soekarwo, menekankan pentingnya mekanisme check and balance dalam pelaksanaan administrasi di setiap Satuan Kerja Perangkat daerah (SKPD). Jawa Timur sangat penting menerapkan ini, dan setiap bagian  termasuk… Read more »

Pakde Karwo Peroleh Penghargaan Samkarya Nugraha Parasamya Purnakarya Nugraha

Pakde Karwo Peroleh Penghargaan Samkarya Nugraha Parasamya Purnakarya Nugraha

Setelah vakum selama 40 tahun pasca diterimanya penghargaan Parasamya Purnakarya Nugraha di era pemerintahan orde baru, Pemerintah Provinsi Jawa Timur yang dipimpin Gubernur Dr. H. Soekarwo berhasil menorehkan sejarah baru… Read more »

Penataan Birokrasi, Rekrutmen Pejabat Sesuai UU ASN

Penataan Birokrasi, Rekrutmen Pejabat Sesuai UU ASN

Tahun 2014 merupakan tahun yang baik untuk penataan birokrasi. Tahun yang baik pula untuk menyongsong mulai diperlakukannya UU Aparatur Sipil Negara (ASN).  Menurut UU itu, seorang pejabat harus memiliki jiwa… Read more »

Peran Pemerintah Daerah Dalam Implementasi Sistem Jaminan Sosial Nasional

Peran Pemerintah Daerah Dalam Implementasi Sistem Jaminan Sosial Nasional

Pelaksanaan Jamkesda yang dilakukan oleh pemerintah daerah selama ini pada dasarnya tidak memiliki dasar hukum yang kuat. Pelaksanaan Jamkesda tidak didukung oleh aturan yang berlaku, baik Undang-Undang, Peraturan Pemerintah, maupun… Read more »

Pakde Karwo Paparkan 12 Misi Utama Pembangunan Jatim 2014-2019

Pakde Karwo Paparkan 12 Misi Utama Pembangunan Jatim 2014-2019

Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo memaparkan 12 misi utama untuk menyukseskan visi, misi dan program pembangunan Jatim Tahun 2014-2019. Hal tersebut dilakukannya saat rapat dengan Sekdaprov, para asisten Sekdaprov,… Read more »

© Copyright 2024. Bappeda Provinsi Jawa Timur. Kembali ke atas | Kontak Kami | RSS Feed
Created & Design by IoT Division Bappeda Jatim