Siswa Lamongan Magang soal Unggas di Thailand

Siswa Lamongan Magang soal Unggas di Thailand

Novi Andriana, siswi jurusan Ternak Unggas SMK Muhammadiyah 6 Modo, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, terpilih menjadi salah satu dari 10 siswa se-Indonesia yang menjadi peserta Program Magang Pertanian dan Petrnakan… Read more »

Gempa 6,5 SR Guncang Jember

Gempa 6,5 SR Guncang Jember

Gempa berkekuatan 6,5 skala Richter mengguncang Kabupaten Jember, Jawa Timur, Selasa (4/9/2012) dini hari. Guncangan gempa tersebut terasa sangat keras sehingga membuat sebagian warga panik, terutama pasien yang menjalani rawat… Read more »

Kondisi Sosial Ekonomi Perkeruh Konflik Sampang

Kondisi Sosial Ekonomi Perkeruh Konflik Sampang

Selain disebabkan berbagai persoalan kompleks dari masalah aliran agama hingga keluarga, kasus kerusuhan Sampang juga dipicu faktor kondisi sosial ekonomi masyarakat setempat yang masuk kategori jauh dari standar hidup layak… Read more »

Pemprov Jatim Akan Tindaklanjuti Aspirasi Buruh

Pemprov Jatim Akan Tindaklanjuti Aspirasi Buruh

Pemerintah Provinsi Jawa Timur berjanji akan menindaklanjuti secara konkrit seluruh aspirasi buruh. Termasuk realisasi upah sektoral pada 2013 mendatang. Saifullah Yusuf Wakil Gubernur Jawa Timur mengatakan pihaknya menilai aspirasi dan… Read more »

Warga Miskin di Jatim Terancam Tak Bisa Berobat Gratis

Warga Miskin di Jatim Terancam Tak Bisa Berobat Gratis

Mulai 1 September 2012, Pemerintah Provinsi Jawa Timur tidak akan menanggung pembiayaan pengobatan bagi warga miskin yang berobat di rumah sakit milik daerah dengan menggunakan kartu Surat Pernyataan Miskin (SPM)…. Read more »

Tahun Ajaran Baru, Ribuan Santriwati Padati Gontor

Tahun Ajaran Baru, Ribuan Santriwati Padati Gontor

Ribuan santriwati dan keluarga mereka dari pelbagai kota dan daerah di Indonesia memadati Pondok Modern Darussalam Gontor Putri I Mantingan, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, pada tahun ajaran baru 10 Syawal… Read more »

Pasien RSUD Naik, PAD Lamongan Meningkat

Pasien RSUD Naik, PAD Lamongan Meningkat

Warga Lamongan di bagian selatan kini tidak perlu jauh-jauh ke Rumah Sakit di Jombang untuk mendapatkan layanan kesehatan. Mereka bisa memanfaatkan Rumah Sakit Umum Daerah Ngimbang termasuk layanan Jamkesmas maupun… Read more »

NU-Muhammadyah Jatim Kompak Soal Lebaran

NU-Muhammadyah Jatim Kompak Soal Lebaran

Pimpinan Wilayah Muhammadiyah dan Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama Jawa Timur mengisyaratkan Idul Fitri 1433 Hijriah akan jatuh pada waktu yang bersamaan, yakni 19 Agustus 2012. “Sesuai dengan hasil perhitungan ahli… Read more »

Jatim Tertinggi Buta Huruf

Jatim Tertinggi Buta Huruf

Menjelaskan kompleksitas permasalahan lokal di Indonesia tidak cukup memadai hanya dengan memakai referensi berdasarkan (mazhab) Bank Dunia, tanpa melihat kondisi lokal. Termasuk dalam mengukur tingkat buta huruf di Indonesia. Sebab,… Read more »

Mahasiswa Bangkalan Bentuk Taman Baca Desa

Mahasiswa Bangkalan Bentuk Taman Baca Desa

Mahasiswa Universitas Trunojoyo Bangkalan, Madura, Jawa Timur, membentuk taman baca desa untuk meningkatkan wawasan pengetahuan masyarakat. “Gagasan membentuk taman baca desa muncul saat kami melakukan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN)… Read more »

© Copyright 2024. Bappeda Provinsi Jawa Timur. Kembali ke atas | Kontak Kami | RSS Feed
Created & Design by IoT Division Bappeda Jatim